Efek Tanah untuk Diorama

Mau membuat diorama dengan efek tanah seperti di atas? Silakan ikuti tutorial di bawah ini.

 

 


Ambil batu bata merah secukupnya.


Tumbuk sampai ukuran butirannya sesuai dengan kebutuhan.


Campur dengan komposisi bubuk bata 60%, lem kayu 30%, dan air 10%. Air yang terlalu banyak akan mempengaruhi lama proses pengeringan.


Aplikasikan pada lansekap menggunakan kuas, lalu jemur sampai kering.


Tambahkan “rumput” jika diperlukan. Tanah terlihat pada bagian yang dilingkari.

Sumber: Laman Peri Kertas

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *