Yayasan Misi Penginjilan Pemuridan Papua (YMP3) berusaha mewujudkan adanya suatu wadah untuk menjalankan program pemuridan yang Alkitabiah untuk memuridkan orang-orang percaya Indonesia/setempat.
YMP3 bertujuan agar sebanyak mungkin orang yang masih terabaikan/terasing dapat dijangkau oleh Firman Tuhan. Mereka menjadikan orang-orang ini sebagai murid Tuhan yang dewasa dan mandiri. Setelahnya, murid-murid ini dibentuk agar mendapatkan kepercayaan untuk melanjutkan pelayanan dengan cara menjangkau dan kepadanya dapat dipercayakan pekerjaan pelayanan selanjutnya, yaitu menjangkau dan memuridkan orang lain.
Sumber: Laman YMP3