Festival Film Bandung Berikan Penghargaan Kepada Komunitas Kampung Film Black Team

Kampung Film Black Team, menjadi komunitas terproduktif dari Festival Film Bandung
Menurut Edi D Iskandar (Sutradara film sikabayan) Kampung Film Black Team layak di berikan penghargaan karna produktivitas dan pergerakannya nya yang tidak pernah lelah dan berhenti untuk berkarya, dalam perjalannannya selama 6 tahun saya terkesan karna melihat semangat dari kang @gugumsa yang tidak pernah pudar, saya juga terkesan kepada pa Dede Achyar (ayah Gugum) yang juga membantunya dalam kepenulisan skenario yang cukup bagus.

Edi D Iskandar juga menyebutkan harapannya kepada kampung film black team untuk terus menambah kualitas filmnya dan berharap akan memunculkan kembali film bioskop, murni dari kota Bandung yang di buat oleh anak anak muda di kota Bandung. Edi D Iskandar juga setuju dengan pendapat kang @gugumsa untuk merambah kedunia industri.

Menurut Agus safari saya kaget ketika ketemu dengan kampung film black team di Badan Perfilman Indonesia, karna melihat seorang pemuda masuk di acara rapat Bandan Perfilman Indonesia yang mayoritas diisi oleh senior, saya akhirnya mengamati perkembangan Kampung Film Black Team Sejak tahun 2017 sampai 2018. lalu cerita tentang kampung film black team juga di ekspos kedalam majalah festival film bandung 2018.

Siarkan Beritamu Sekarang!
Redaksi komunita.id menerima tulisan berupa liputan acara komunitas untuk dipublikasikan. Panjang tulisan minimal 2 paragraf. Kirim artikel ke [email protected]. Jika tulisan sudah pernah dimuat di blog atau situs media online lainnya, sertakan pula link tulisan tersebut.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *