BANTUAN HIDUP DASAR (UNTUK AWAM)

((TRIGGER WARNING!))
“Bapak saya gak keluar2 dari kamar mandi, ternyata jatuh gak sadar. Saya sendirian di rumah. Telpon suami supaya cepet pulang, anter Bapak ke RS. Tapi sampai di RS sudah terlambat.”

“Habis saya gorengin ayam, saya panggil2 ibu saya. Saya cari di kamar, ibu saya tergeletak di kasur. Saya lihatin dadanya, alhamdulilah masih gerak. Ya Allah, saya takut ibu kenapa2.”

Tahukah Anda, kejadian2 tadi bisa berakhir berbeda. Anda bisa berperan aktif menjadikan semua kejadian tersebut berakhir bahagia. Anda bisa memberikan bantuan hidup dasar pada kondisi gawat darurat pada orang2 yang Anda sayangi.

Dokter Tanpa Stigma berkolaborasi dengan PERKI Surabaya mengadakan kelas virtual dengan tema “Bantuan Hidup Dasar Untuk Awam” yang akan diadakan pada:
Hari Sabtu, 3 Oktober 2020 pukul 19.30-21.00 WIB
Bersama dr. Dimas R. Balti, Sp.JP
Via Google Meet.

Join with Google Meet: https://meet.google.com/fkg-uzrs-rut

Diskusi ini GRATIS, tidak dipungut biaya.
TANPA PENDAFTARAN.

Siarkan Beritamu Sekarang!
Redaksi komunita.id menerima tulisan berupa liputan acara komunitas untuk dipublikasikan. Panjang tulisan minimal 2 paragraf. Kirim artikel ke [email protected]. Jika tulisan sudah pernah dimuat di blog atau situs media online lainnya, sertakan pula link tulisan tersebut.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *