Direktori Komunitas
pemberdayaan masyarakat
Wonosobo Berbagi
Wonosobo berbagi merupakan sebuah wadah bagi seluruh masyarakat untuk berkegiatan sosial dan untuk pengembangan diri dibidang Enterpreneur Edukasi. Kegiatan yang sudah kami laksanakan
Kategori:
Yayasan Bina Lentera Insan
Organisasi sosial yang fokus pada pemberdayaan lokal masyarakat. Melakukan berbagai kegiatan diantaranya pengembangan pengobatan tradisional, pendidikan dan kursus, media online dan percetakan komunitas,
Kategori:
Yayasan KAKI
KAKI atau singkatan dari Komunitas Aksi Kemanusiaan Indonesia adalah Organisasi non profit yang didirikan pada tahun 1997 tepatnya 17 September 1997 dan dilegalkan
Kategori:
Yayasan Satu Karsa Karya (YSKK)
YSKK adalah sebuah Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) yang independen (mandiri), tidak berafiliasi dengan Pemerintah, Partai Politik, Agama, Suku maupun kepentingan pihak lain manapun.
Kategori: