Direktori Komunitas
Riau Creative Women
Riau Creative Women adalah sebuah wadah bagi perempuan-perempuan Riau untuk saling berbagi informasi dan saling memotivasi. Dengan harapan, kita mampu bersinergi untuk menjadi perempuan-perempuan kreatif yang memiliki kontribusi positif bagi keluarga dan masyarakat Riau.
Tags: art,blogging,cooking,Creative Women Riau,komunitas riau,parenting